Tuesday, April 25, 2017

Cara membuat teks berjalan menggunakna marquee | running text. Yuk Coba diBlog




Langkah-langkah atau cara membuat teks berjalan | running text tersebut adalah sebagai berikut:
Jika blog kamu dari blogger silahkan login dulu.
    • Klik "Opsi lainnya"!
    • Klik "Tata letak"! 
    • Klik "tambah gadget"!pilih "Javascript/HTML"!
    • Judul dikosongkan saja,lalu ketik kode atau script HTML teks berjalan | running text seperti ini :
      • <marquee direction=left><b>ketik teks berjalan kamu disini!</b></marquee> 
      • Contoh penulisan : <marquee direction=left><b>Kesuksesan tidak pernah menghampiri orang yang malas</b></marquee>
    • Klik "Simpan"!
    • Geser "Tambah gadget" yang berisi tulisan "Kesuksesan tidak pernah menghampiri orang yang malas" tadi ke kotak "Laman" dibawah judul blog kamu(Header).
    • Klik "Lihat blog"!kalimat "Kesuksesan tidak pernah menghampiri orang yang malas" berhasil berjalan dari arah kanan ke kiri.
    Kesuksesan tidak pernah menghampiri orang yang malas


    Mudahkan? sekarang silahkan langkah-langkah cara membuat teks berjalan | running text tersebut kamu praktekan,semoga kamu bisa.

    Efek teks bergerak/berjalan lainnya adalah sbb :

    Efek teks berjalan ke kanan kalau disorot dengan pointer mouse akan berhenti

    Kode html-nya adalah sbb :
    <marquee direction="right" scrollamount="20" onMouseOver=this.stop() onMouseOut=this.start()>Efek teks berjalan ke kanan kalau disorot dengan pointer mouse akan berhenti</marquee>

    Untuk mengganti teks bergerak ke kiri ganti tulisan right menjadi left, untuk mempercepat gerakkan teks berjalan ke kiri ganti angka 20 dengan angka 50, untuk memperlambat gerakkan teks berjalan ke kiri ganti angka 20 dengan angka 5.

    Efek teks bergerak ke atas



    Kode html-nya adalah sbb :

    <marquee direction="down" onmouseout="this.start()" onmouseover="this.stop()" scrollamount="20">Efek teks bergerak ke atas
    </marquee>

    Untuk mengganti supaya teksnya bergerak ke atas ganti tulisan down dengan up

    Efek teks bergerak melompat-lompat dari kanan ke kiri

    Kode html-nya adalah :

    <marquee behavior="alternate" direction="up" height="150"><br /> <marquee direction="left">Efek teks bergerak melompat-lompat dari kanan ke kiri </marquee><br /> </marquee>

    Efek teks bergerak bolak-balik ke kiri dan ke kanan

    Kode html-nya adalah :

    <marquee behavior="alternate" >Efek teks bergerak bolak-balik ke kiri dan ke kanan </marquee>

    No comments:

    Post a Comment